10 Top Social Bookmark Terbaik

social bookmark


Salah satu jalur terbaik untuk mendapatkan visitors dan tetunya Backlink bagi suatu situs kita adalah melalui Social Bookmark. Apa itu Social Bookmark? Social Bookmark adalah suatu situs yang memberikan tempat untuk para webmasters mengirimkan artikelnya untuk di publikasikan kembali, tetapi tetap url (sumber) anda tetap menempel disana dan dapat di lihat oleh pengunjung sosbok (kependekanya) itu sendiri.

Semoga dapat di pahami yah sedikit pengertianya diatas hahah dan langsung saja buat yang udah gk sabar untuk mendapatkan visitor dari Social Bookmark berikut ini 10 situs Social Bookmark terbaik:
1. LintasMe
2. Bookmark Indonesia
3. InfoPilihan
4. Populerkan
5. Slashdot
6. Reddit
7. Cepatnya
8. KlubBerita
9. Delicious
10. PusatSeo

Sedikit pengarahan, silahkan di pilih salah satu situs social bookmarknya atau bisa coba semuanya lalu buat akun disana dan submitkan artikel anda dengan judul dan deskripsi yang berbeda dengan artikel Original yang anda buat hal ini dilakukan untuk menghindari duplikasi konten di mata mesin pencari.

Dan selain itu artikel yang kita submitkan ke Social Bookmark akan mendapatkan url halaman yang bebeda beda dalam pengindexan. Bayangkan jika satu halaman sosbok kita berada di page one tentu kita akan mendapatkan Backlink yang bejibun dan dapat menaikan posisi artikel Originalnya juga.

Sangat fantastis bukan! Jadi silahkan kalian coba sekarang dan lawan kemalasan anda untuk mendapatkan visitors, itu kuncinya. Okedeh semoga bermanfaat yah guys dan terima kasih juga atas perhatiannya.

Komentar